Bagaimana cara mencari rasio?
1. Bagaimana cara mencari rasio?
[tex]rasio = r \\ rumus = r = \frac{un}{un - 1} [/tex]
semoga bnr &bermanfaat
2. Bagai mana cara Mencari Barisan geometri ,dan cara mencari Rasio?
untuk barisan geometri rumus suku ke n
Un= a.r pngkt (n-1)
cara cari r atau rasio
U2/U1barisan geometri = Un=ar x n kuadrat -1
Rasio = Un/Un -1
3. CARA MENCARI RASIO DALAM GEOMETRI
Cara mencari Rasio dalam Deret Geometri :
= Un : Un-1
Contoh :
2,6,18,54,...
Rasio :
= Un : Un -1
= U2 : U2-1
= U2 : U1
= 6/2
= 3U2/U1=U3/U2 cara mencari rasio
4. cara mencari rasio dalam suatu barisan geometri
Materi Sequence
Rasio adalah hasil bagi antara suku yang satu dengan suku sebelumnya. Jadi, misalnya ada barisan geometri
2 4 8 16
rasionya adalah 4/2 = 8/4 = 16/8 = 2
5. Cara mencari rasio dengan cepat?
dengan cara menjawab teka teki silang
maaf kalo salah ya....
6. rumus deret geometri dan cara mencari rasio
Un = a. r pangkat (n-1)
Sn = a (1-r pangkat n) /1-r, r< 1
Sn = a (rpangkat n - 1 ) / r -1, r>1
rasio = Un / Un-1rumus suku ke n
Un = a.r^n-1
jumlah n suku pertama
Sn = a + ar + ar² + ar³ + ... + ar^n-1
Sn = a(r^n - 1) per r - 1 (kalau r nya > 1)
Sn = a(1-r^n) per 1 - r ( kalau r nya < 1)
rasio
r = U2/U1 = U3/U2 = ... = Un/Un-1
7. cara mencari rasio pada barisan geometri?
mencari rasio dari barisan geometri tergantung pada bentuk soal
contoh soal 1
2 , 4 , 8 , 16 , 32 ..... maka rasionya adalah
r = U₂/U₁ = U₃/U₂
4/2 = 8/4
2 = 2
maka rasionya adalah 2
contoh soal 2
jika suku pertama dan suku ke 4 berturut-turut adalah 2 dan 16 maka berapakah rasio barisan geometri tersebut
a = U₁
= 2
gunakan rumus barisan ke-n
Un = a x r ⁿ⁻¹
U₄ = a x r⁴⁻¹
16 = 2 x r ³
16/2 = r ³
8 = r³
∛8 = r
2 = r
contoh soal 3
suatubarisan geometri, diketahui suku pertama 16, sedangkan suku ke-5 adalah 1 tentukan rasionya
a = U₁
= 16
U₅ = 1
gunakan rumus suku ke-n
Un = a x r ⁿ⁻¹
U₅ = a x r ⁵⁻¹
1 = 16 x r ⁴
1/16 = r⁴
⁴√ 1/16 = r
1/2 = r
(sumber web, semoga membantu)denga cara membagi bilangn kedua dengan bilangan pertama, bilangan ketiga dengan bilngan kedua, dan seterusnya...serta hasil pembagiannya sama semua
8. Cara mencari indeks dependency rasio
Jumlah penduduk usia non produktif (penduduk usia 0-14 th + penduduk usia > 65 th)
DIBAGI
jumlah penduduk usia produktif (penduduk usia 15-64 th)dependency ratio (rasio ketergantungan)
penduduk umur (0-14 tahun)+penduduk umur 65 tahun ke atas dibagi penduduk umur 15-64 tahun
9. tolong cari rasionya dengan caranya
Jawaban:
D 42 sendok
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Maaf kalau salah Ya saya juga kurang tahu
10. Cara mencari indeks dependency rasio
Lihat Gambar
SEmoga MEmbantu ;)
11. cara mencari rasio bila u diketahui
jika diketahui 2 suku(u) bisa pake eliminasi,
kalo hanya diketahui satu, juga bingung. mungkin harusnya a nya juga diketahui yaMisal : U2 = 4 dan U5 = 32
Rasio^5-2 = 32/4
Rasio^3 = 8
Rasio = 2
Selisih U2 smpe U5 kan 3, otomatis r nya r pangkat 3(r^3)
Lalu kenapa 32/4?, karena dg begitu kita akan tahu rasio per suku dg suku didepannya.. untk soal diatas kita tau jika rasionya adalh 2
12. cara mencari rasio jika diketahui U1 adalah 2 berarti rasionya adalah
u1 = 2
maka
rasionya
ar^2 = 2
r^2 = 2/2
r^2 = 1
r =
[tex] \sqrt{1} [/tex]
maka jawabanyanya adalah 1
13. cara mencari rasio dengan mudah
Jawaban:
Cara yang biasanya dipakai untuk mencari rasio dalam barisan geometri adalah dengan cara membagi dua buah suku pada barisan geometri tersebut. Barisan geometri adalah barisan yang antar dua suku berdekatannya memilki perbandingan yang sama.
14. cara mencari rasio dari suatu barisan geometri
Cara mencari rasio dari suatu barisan geometri. Cara yang biasanya dipakai untuk mencari rasio dalam barisan geometri adalah dengan cara membagi dua buah suku pada barisan geometri tersebut.
Barisan geometri adalah barisan yang antar dua suku berdekatannya memilki perbandingan yang sama.
Rumus suku ke n
Un = arⁿ⁻¹Rumus jumlah n suku pertama
Sn = [tex]\frac{a(r^{n} - 1)}{r - 1}[/tex]Keterangan
a = suku pertama r = rasio ⇒ r = [tex]\frac{U_{2}}{U_{1}} = \frac{U_{3}}{U_{2}} [/tex] = .... PembahasanAda tiga tipe soal dalam mencari rasio pada berisan geometri, yaitu
1. Diketahui barisan bilangannya
Contoh:
a) Rasio dari barisan geometri: 2, 6, 18, 54, … adalah …
Jawab
r = [tex]\frac{U_{2}}{U_{1}} = \frac{6}{2} = 3 [/tex]
b) Rasio dari barisan geometri: 24, 12, 6, 3, …
Jawab
r = [tex]\frac{U_{2}}{U_{1}} = \frac{12}{24} = \frac{1}{2} [/tex]
2. Diketahui dua suku pada barisan geometri
Contoh:
a) Jika suku ke 3 dan suku ke 5 pada barisan geometri berturut-turut adalah 7 dan 63, maka tentukan rasio dari barisan tersebut jika r > 0!
Jawab
[tex]\frac{U_{5}}{U_{3}} = \frac{63}{7} [/tex]
[tex]\frac{ar^{4}}{ar^{2}} = 9 [/tex]
r² = 3²
r = 3
b) Pada barisan geometri diketahui U₂ = 48 dan U₅ = 6, maka rasio barisan geometri tersebut adalah ….
Jawab
[tex]\frac{U_{5}}{U_{2}} = \frac{6}{48} [/tex]
[tex]\frac{ar^{4}}{ar} = \frac{1}{8} [/tex]
[tex]r^{3} = (\frac{1}{2})^{3} [/tex]
[tex]r = \frac{1}{2} [/tex]
3) Jika diketahui Sn dan S₂n, maka dapat menggunakan rumus
1 + rⁿ = [tex]\frac{S_{2n}}{S_{n}} [/tex]Contoh
Jika pada barisan geometri diketahui S₃ = 4 dan S₆ = 112, maka rasio barisan tersebut adalah …
Jawab
1 + r³ = [tex]\frac{S_{6}}{S_{3}} [/tex]
1 + r³ = [tex]\frac{112}{4} [/tex]
1 + r³ = 28
r³ = 28 – 1
r³ = 27
r³ = 3³
r = 3
Pelajari lebih lanjutContoh soal lain tentang barisan geometri
Nilai suku ke 8 dari barisan 64, 32, 16, 8, ....: https://brainly.co.id/tugas/2106409 Tali dipotong 6 bagian: brainly.co.id/tugas/16710159 Rasio: brainly.co.id/tugas/8859963------------------------------------------------
Detil JawabanKelas : 9
Mapel : Matematika
Kategori : Barisan dan Deret Bilangan
Kode : 9.2.2
#JadiRankingSatu
15. cara mencari rasio dengan skala 1:100
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1:100
JP:100
JS:100❌100=200:2,0km
16. cara mencari rasio dlm barisan geometri
cara mencari rasio
rasio(r) = U2 ÷ U1
17. cara mencari rasio dalam suatu kasus barisan geometei
Rumus 1
[tex]\boxed{\boxed{r&=\frac{\text{U}_n}{\text{U}_{n-1}}}}[/tex]
Rumus 2
[tex]\boxed{\boxed{r&=\sqrt[n-1]{\frac{\text{U}_n}{a}}}}[/tex]
rumusnya : r = Un per Un-1
18. nomer 8,cara mencari rasionya gmna?
U6 = a r^5 = 486
U2 = a r = 6
U6/U2 = ar^5 / ar = 486/6
r^4 = 81
r = 3
19. Apa Rumus Cara mencari Rasio?
__#mon maap klo salah#__
20. cara mencari rasio itu gimana si?
caranya tinggal dibagi sama suku sebelum nya
[tex]contoh \\ r = \frac{u2}{u1} \\ atau \: \frac{u3}{u2} \\ [/tex]